Berada di selatan Bandung, kawasan Ciwidey dan Pangalengan kini semakin berkembang, semakin banyak tempat wisata bernuansa alam dan rekreasi keluarga yang siap memanjakan wisatawan. Dan untuk memudahkan wisatawan yang akan berlibur, kini semakin banyak hotel dan resort yang dibangun di area ini.
Tempat Wisata di Pangalengan Bandung Paling Hits Pengalengan direkomendasikan untuk kamu masukan dalam rencana liburanmu di Bandung. Nah, berikut ini rekomendasi tempat wisata di Pengalengan Bandung dengan pemandangan yang instagramable.
Hotel & tempat terbaik yang tersedia untuk menginap di dekat Pengalengan - hotel Pengalengan Desember 2023 Januari 2024 Tanggal persis 1 hari 2 hari 3 hari 7 hari Halaman Utama Hotel Indonesia Jawa Barat Pengalengan Tampilkan hotel di peta Pilih berdasarkan: Nilai bintang Bintang 5 Bintang 4 Bintang 3 Bintang 2 Bintang 1 Skor ulasan
Unsplash/Tegan Mierle. Berdasarkan Instagram resmi Pineus Tilu, @pineustilu, lokasi riverside camping ini berada di tepi Sungai Palayangan, Hutan Pinus Rahong, Pangalengan. Lokasi riverside camping ini, memungkinkan pengunjung menikmati udara segar dengan gemericik air sungai yang mengalir. Tempat camping ini memiliki 3 area campsite.
Rumpun Bambu merupakan tempat menginap yang berada di tepi Situ Cisanti, Kampung Cidurian, Desa Wanasari, Kecamatan Pangalengan, Kabupaten Bandung. Baca Juga: Dulunya Bekas Tambang yang Ditinggalkan, Kini Jadi Destinasi Wisata Populer di Jogja dengan Keunikannya. Penginapan tersebut didirikan dan dikelola oleh warga sekitar.
1. Shinta Corner Ranch and Resort Rekomendasi pertama dibuka dengan hotel yang berdesain unik dan gedungnya didominasi oleh kayu yang memberikan kesan nyaman. Hotel satu ini juga memiliki view ke arah pegunungan yang bagus. Selain itu ada beberapa fasilitas yang bisa kamu nikmati, seperti kolam renang dan Wi-Fi gratis. ADVERTISEMENT
. 321 247 487 40 455 216 22 380
tempat penginapan di pangalengan bandung